CARA MENGGANTI TEMPLATE PADA BLOG

Langkah-Langkah Mengganti Template Pada Blog

assalamualaikum wr-wb

"hai.........! apa kabar, kali ini saya ingin share tentang mengganti template
pada blog.

A.pengertian 
        Definisi template adalah file yang menyediakan format awal dari suatu dokumen, typenya bermacam-macam sesuai dengan kegunaan dokumen.
 
B.latar belakang
          Template memudahkan seseorang pengguna untuk membuat sebuah dokumen. 
C.alat dan bahan
    1.laptop/PC
    2.sudah mempunyai blog
    3.file template 

D.maksud dan tujuan
   meningkatkan trafik terhadap searc engine (mesin pencari) dan bertambahnya pengunjung baru terhadap blog kita

E.langkah kerja
 >Masuk ke blog masing-masing.

 >Pilih option lainnya pada menu entri, kemudian pilih template.


>Kemudian, pilih cadangan/pulihkan pada pojok atas blog.



>klik browse untuk mencari file template yang sudah di download.


>Pilih file yang akan di gunakan untuk mengganti template, lalu klik open.


>setelah klik open, kita buka tab baru, ketikkan alamat bloganda masing-masing.



F.kesimpulan
          Template ini merupakan salah satu bahan dokumen atau file yang sangat di butuhkan dalam hal pembuatan website. Pada dasarnya, seorang webmaster perlu mengetahui pengertian template website itu sendiri sebelum membangun sebuah website. 

G.referensi   
          > wikipedia

"sekian tutorial dari saya hari ini, silahkan dicoba semoga bermanfaat.
Terima Kasih........!

Wassalamualaikum wr-wb


Previous
Next Post »